Artikel
Pelaksanaan Lailatul Ijtima' di Masjid Baiturrohman
26 Juli 2020 12:16:00
Administrator
441 Kali Dibaca
Berita Lokal
Kedungsigit News (25/07/2020) - Bertempat di Masjid Baiturrohman RT 25 RW 04 pelaksanaan Lailatul Ijtima' berlangsung dengan lancar. Kegiatan ini dihadiri oleh Bapak Kepala Desa, Ketua PCNU ranting Kedungsigit, Perangkat Desa, BPD, seluruh Takmir Masjid / Mushola se-Desa Kedungsigit serta warga sekitar jama'ah masjid tentunya.
Ini merupakan kegiatan Lailatul Ijtima' setelah beberapa bulan libur karena Pandemi Covid-19 datang. Acara ini juga merupakan acara doa bersama mengharap ridho-Nya agar wabah segera sirna dan kehidupan dapat kembali seperti semula. Aamiin...
Sumber Photo : @kedungsigitnews
©Copyright 2020
Cc :
@aryscw
@kecamatankarangan
#KedungsigitBangkit
#KaranganTandang
#PCNUTrenggalek
Istimail Quran An Nisa Kecamatan Karangan Digelar di Desa Kedungsigit
Pemdes Kedungsigit Salurkan BLT Dana Desa untuk Bulan Juli September 2025
Pemugaran Makam Mbah Malang Tani Jadi Sarana Edukasi Budaya dan Religi
Pelatihan Make Up di Desa Kedungsigit, Dorong Keterampilan dan Kemandirian Ekonomi Perempuan
Saluran Drainase Baru di Gang Ethek, Atasi Genangan dan Percantik Lingkungan
Musrena Keren Jadi Ruang Aspirasi Kelompok Rentan dalam Penyusunan RKPDes 2026 di Desa Kedungsigit
Rembug Stunting Desa Kedungsigit Hasilkan Data untuk RKPDes 2026
Kerjasama untuk Kebaikan Bersama, Gotong Royong Perbaikan Jalan
PERDES NOMOR 3 TAHUN 2022 TENTANG PERUBAHAN APBDES TAHUN ANGGARAN 2022
PEMBUATAN RUMAH BURUNG HANTU (RUBUHA)
Mengenal Lebih Dekat Kesenian Tari Jaranan Tenggong Desa Kedungsigit
KERJA BAKTI - BAKTI BERSAMA - BERSAMA - SAMA BISA
HIMBAUAN MENJAGA LINGKUNGAN
Inovasi Desa Kedungsigit Diapresiasi, Lolos ke Tahap Observasi Soetran Award
Sinergi Pemerintah Desa Kedungsigit bersama Laziznu Ranting Kedungsigit
Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Kedungsigit Tahun 2021
PENGGUNAAN DANA DESA (DD) TAHUN ANGGARAN 2019
Rembug Tani Desa Kedungsigit: Forum Tahunan untuk Suara dan Solusi Petani
WAFATNYA PRESIDEN RI YANG KE 3
Turnamen Voly Putra Bal Plastik antar RT Desa Kedungsigit memasuki tahap Final

